Seperti yang sebelumnya telah diberitakan, Project HIT merupakan game mobile terbaru yang digarap oleh developer NAT Games menggunakan teknologi Unreal Engine 4. Saat itu, rumah studio yang dikepalai oleh Park Yoghyeong ini dikabarkan tengah menjalin kerjasama dengan BarunsOn E&A untuk meluncuran Project HIT ke pasar Korea.
Dalam update terbaru yang terungkap kemarin, Nexon Korea Corporation, dikabarkan turut bergabung dengan BarunsOn E&A memper. Judul Project HIT juga akhirnya diumumkan menjadi Heroes of Incredible Tales (HIT). Game ini akan dirilis untuk iOS dan Android pada akhri tahun 2015 di Korea. Versi Inggris-nya masih dikabarkan menyusul.
Saat ini Nexon juga telah merilis website resmi dari Heroes of Incredible Tales (HIT). Kalian bisa akses di sini.
Dalam website tersebut, kalian dapat melihat preview aksi masing-masing
class, artwork, serta sinopsi cerita HIT
Home / Business /
Gallery /
NEW MMO
/ Heroes of Incredible Tales: Game Unreal Engine 4 Untuk Android & iOS
- Blogger Comment
- Facebook Comment
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
0 komentar:
Post a Comment